By Penulis Cilik Punya Karya on
Kamis, 18 April 2013

Ya ampun! Bersahabat tapi, kok, berantem melulu, sih? Cuma gara-gara Kelly ingin menjadi sahabat Avelinn
dan Vina, persahabatan Beautiful Friendship jadi berantakan. Karena ternyata,
Kelly itu ... pembohong! Waduh!
Kira-kira Kelly bakalan sadar enggak, ya? Apakah
persahabatan Avelinn dan Vina bisa diselamatkan setelah diacak-acak oleh Kelly?
Yuk, baca kisah persahabatan yang seru in...
Read more
By Penulis Cilik Punya Karya on
Kamis, 18 April 2013

Wuih, asyik, Dinda mendapatkan beasiswa kursus drama selama sebulan di Jakarta Theater School! Tinggal di asrama bersama murid-murid lain yang berasal dari berbagai daerah di Indonesia, seru banget pastinya.
Bersama tiga teman barunya, Dinda langsung membentuk geng The Little Queen. Mereka mengalami berbagai kejadian seru dan berkesan. Dari nekad membuat pesta kejutan di tengah malam untuk teman yang berulang tahun, menyelidiki anak yang membuat Miss Lala marah,...
Read more
By Penulis Cilik Punya Karya on
Kamis, 18 April 2013

“Kalau kamu enggak ganti, awas saja!” ancam Rio lagi.
“Iya, Bawel, aku lupa bentuk cangkang itu! Jadi bagaimana cara mengganti cangkangnya?!” balas Silvia.
Aduuuh ... Silvia pusing menghadapi Rio, teman barunya. Gara-gara cangkang Rio tak sengaja Silvia hilangkan, Silvia harus mencari cangkang yang sama sampai ke Shelfish Paradise. Dan, tak berhasil pula!
Tapi, Silvia justru menemukan sebuah cangkang bercahaya biru yang luar biasa, yang membuatnya bisa berbicara...
Read more
By Penulis Cilik Punya Karya on
Kamis, 18 April 2013

Asyiknya bisa punya patisserie bakery
sendiri. Apalagi, kalau sampai menduduki posisi pertama di Patisserie Bakery Top Chart. Wuah, keren!
Alvina yang tadinya cuma orang biasa pun mendadak terkenal di dunia!
Uniknya, Alvina bersaing secara sehat dengan Sevil, pemilik bakery Sevilsier.
Meskipun mereka saling mengalahkan di dunia patisserie, tetapi mereka
tetap saling mendukung, lho. Mantap, ya?
Bagaimana sepak terjang
Alvina si Patissier Cilik? Ikuti kisahnya...
Read more
By Penulis Cilik Punya Karya on
Kamis, 18 April 2013

Zupa adalah anak berusia dua
belas tahun. Ia adalah anak yang sangat ingin tahu sesuatu hal! Suatu hari,
temanya disekolah, Ayne, mengatakan sesuatu tentang magic spoon, sendok ajaib yang bisa membuat si pemilik memasak apa
saja! Termasuk secret recipe, yaitu
makanan terenak yang belum pernah dicicipi seorang pun karena tidak ada yang
bisa menemukan dan memasak resep itu!
Waaah, Zupa sangat ingin memasak secret recipe yang konon hanya bisa
dimasak menggunakan...
Read more
By Penulis Cilik Punya Karya on
Kamis, 18 April 2013

Halo @PCPKlover
Kamu pernah mengalami saat-saat yang
menakutkan atau menyeramkan?
Jika iya, kamu bisa menulisnya untuk antologi
PCPK
My
Spooky Moment
Ketentuannya:
1. Peserta berusia maksimal 14 tahun (belum
genap 15 tahun)
2. Tema “My Spooky Moment” saat-saat yang
menyeramkan, boleh pengalaman sendiri, keluarga, teman atau orang lain yang
kamu kenal
3. Naskah belum pernah dipublikasikan di media
cetak atau elektronik,
serta tidak sedang...
Read more