
Halo, Cheryl! Apakabar?
Hi, PCPK! Baik, nih.
Sedang sibuk apa nih sekarang?
Sedang sibuk buat novel Aku menyebutnya 55Days-Novel, terinspirasi dari kak Dee yang membuat novel selama 55-60 harian ^^ Ngomong-ngomong, kenapa sih kamu kok suka menulis?
Hmm, aku enggak tau ya. Mungkin karena dari dulu suka membaca, jadi suka menulis! Sejak kapan kamu suka menulis?
Kira-kira kelas 3-an SD Kamu belajar menulis dari mana?
Otodidak. Dari Internet atau membaca cerita....